Warga Kampung Pasir Cina RT 3 RW 3 Gotong Royong Renovasi Pos Ronda

Cianjur//posbidikberita.id-Dalam semangat kebersamaan dan menjaga keamanan lingkungan, warga Kampung Pasir Cina RT 3 RW 3 Desa Cipendawa Kecamatan Pacet Kabupaten Cianjur, melaksanakan kegiatan gotong royong renovasi Pos Ronda. Kegiatan ini diikuti oleh warga masyarakat.Mereka bersama sama melakukan atau merenovasi Pos Ronda yang selama ini menjadi pusat kegiatan ronda malam. Sekdes Cipendawa Kecamatan Pacet Kabupaten Cianjur…

Lihat Selengkapnya

Gerakan Sepoe Serebu Hidup di Desa Salajambe: Gotong Royong Modern Demi Warga Tidak Mampu

Cianjur//posbidikberita.id-Gerakan sosial “Sepoe Serebu” kini telah menjadi bagian dari kehidupan warga Desa Salajambe, Kecamatan Sukaluyu, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Gerakan ini merupakan bentuk modern dari tradisi gotong royong masyarakat Sunda yang berakar dari nilai-nilai kearifan lokal. Secara harfiah, “Sepoe Serebu” berasal dari bahasa Sunda “Sapoe Sarebu” yang berarti “sehari seribu”. Gerakan ini mendorong masyarakat untuk…

Lihat Selengkapnya

Pembangunan Rabat Beton Jalan Desa Wargasari Gunakan Anggaran Rp98 Juta

CIANJUR//posbidikberita.id-Pemerintah Desa Wargasari, Kecamatan Kadupandak, Kabupaten Cianjur, melaksanakan pembangunan rabat beton jalan desa di wilayah Kampung Citemen RT 01 RW 06. Proyek ini merupakan bagian dari program peningkatan infrastruktur desa tahun anggaran 2025. Berdasarkan papan informasi kegiatan yang terpasang di lokasi, jenis pekerjaan yang dilaksanakan adalah rabat beton jalan desa dengan panjang 100 meter dan…

Lihat Selengkapnya

BAZNAS Cianjur Berkontribusi Membantu Biaya Pendidikan Anak Kurang Mampu

Cianjur//posbidikberita.id-Dalam Rangka membantu program pemerintah Kabupaten Cianjur, Cianjur Cerdas, BAZNAS Cianjur memberikan bantuan kepada anak yatim, anak fakir dan miskin untuk biaya pendidikan. Bantuan yang diberikan bersifat stimulan. Hal ini diungkapkan H.Hilman Saukani, Wakil Ketua BAZNAS Cianjur saat ditemui di kantornya, Kamis (16/10/2025). “Kami memberikan bantuan bagi kategori anak yatim, dan anak dari keluarga fakir,…

Lihat Selengkapnya

Polisi Bongkar Sindikat Pencurian, 3 Pelaku Asal Karawang Dibekuk.

Polisi Bongkar Sindikat Pencurian, 3 Pelaku Asal Karawang Dibekuk. (Dok Foto Istimewa) Purwakarta//posbidikberita.id- Satreskrim Polres Purwakarta berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi di wilayah Purwakarta, Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Hendra Rochmawan S.I.K., M.H mengatakan bahwa Tiga pelaku asal Karawang, yakni H.D (36), G.P.K (41), dan J (32) ditangkap bersama sejumlah barang…

Lihat Selengkapnya

Keluarga Korban TPPO Sukabumi Sangat Berterimakasih Kedapa POLDA JABAR Pasca Penyelamat

Keluarga Korban TPPO Sukabumi Sangat Berterimakasih Kedapa POLDA JABAR Pasca Penyelamat (Dok Foto Istimewa) Sukabumi//posbidikberita.id- Keluarga Sdri. R.R., korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) dengan modus kawin kontrak asal Kabupaten Sukabumi, menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasih yang mendalam kepada Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat dan Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Guangzhou, Tiongkok atas…

Lihat Selengkapnya

Pelayanan E-KTP Disdukcapil di Kecamatan Pacet Dapat Apresiasi Warga, Pelayanan Cepat dan Prima

Cianjur//posbidikberita.id-Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Cianjur melalui pelayanan di Kecamatan Pacet kembali mendapat apresiasi dari masyarakat.Pelayanan dan administrasi kependudukan, khususnya perekaman dan pencetakan e-KTP berjalan dengan cepat, tertib, dan memuaskan warga. Kegiatan tersebut berlangsung di Kecamatan Pacet dengan antusiasme tinggi dari masyarakat yang ingin memperbaharui ataupun mencetak ulang e-KTP. Petugas Disdukcapil bekerja dengan…

Lihat Selengkapnya

Pelayanan Publik Keliling Gempungan, Bupati Saiful Bahri Komitmen Dekatkan Layanan ke Masyarakat

Purwakarta//posbidikberita.id– Ribuan warga antusias menyambut kehadiran Bupati Purwakarta, Om Zein, dalam program Pelayanan Publik Keliling yang menghadirkan 18 instansi pemerintah dan swasta untuk memberikan layanan langsung kepada masyarakat. Program ini merupakan kelanjutan dari kegiatan serupa yang sukses digelar secara rutin yang di sebut gempungan bertempat di lapangan Kiansantang,Desa Citamiang,Kecamatan Maniis,Kabupaten Purwakarta Pada Selasa (14/10/2025). Menurut…

Lihat Selengkapnya

Alfamart dan Cussons Baby Gelar Posyandu Serentak di 34 Provinsi, Dukung Kesehatan Ibu dan Anak

Alfamart dan Cussons Baby Gelar Posyandu Serentak di 34 Provinsi, Dukung Kesehatan Ibu dan Anak (Dok Foto Istimewa)  Cianjur//posbidikberita.id- Guna mendukung percepatan perbaikan gizi dan tumbuh kembang anak Indonesia, Alfamart kembali berkolaborasi dengan Cussons Baby menggelar program “Alfamart Sahabat Posyandu” secara serentak di 34 kota dan provinsi sepanjang Oktober 2025 Program corporate social responsibility (CSR)…

Lihat Selengkapnya

Ketua BUMDes Ciguha Mengundurkan Diri, Diduga Terkait Penyalahgunaan Dana Desa

CIANJUR//posbidikberita 6 Oktober 2025 — Dugaan penyalahgunaan anggaran dana desa yang dialokasikan untuk Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Ciguha, Kecamatan Sukanagara, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mencuat ke permukaan dan kini menjadi sorotan publik. Hal ini mengakibatkan Ketua BUMDes Ciguha, Yudi Mulyadi, secara mengejutkan menyatakan pengunduran dirinya dalam sebuah forum komunikasi masyarakat yang digelar pada Sabtu…

Lihat Selengkapnya